Uncategorized

PIALA DUNIA 2022, SEBUAH PESTA OLAHRAGA ATAU PESTA PERBUDAKAN MODERN?

Perhelatan piala dunia 2022 resmi diselenggarakan pada 20 November 2022 hingga 18 Desember 2022 di Qatar. Perhelatan sepak bola yang biasanya paling ditunggu namun rasanya hambar tak semarak seperti piala dunia sebelumnya. Jika para pembaca merasa sepi dan hampa akan piala dunia tahun ini, Anda tidak sendirian. Memang piala dunia 2022 seperti tidak memiliki euforia. Bercermin pada piala dunia sebelumnya,…

Continue Reading

Perjalanan Hidup

Nasihat Singkat, Surat Terbuka untuk Anakku Kelak di Masa Depan

Nak, ini foto ayahmu saat berproses dalam satu bulan menunggu engkau lahir ke dunia. Ayah diberi amanah mendapatkan beasiswa dari Pemerintah, LPDP. Siapa yang tidak senang dan bahagia dengan diberi rezeki beasiswa full dari LPDP. Ayah pun juga merasa sangat bahagia dengan pencapaian ini. Namun engkau juga harus tahu, bahwa proses hingga saat ini tercapai bukanlah proses yang mudah ayah…

Continue Reading

Uncategorized

#Opini 2: Ketenangan, Ketentraman Hati, Dan Keberkahan Tidak Bisa Dibeli Oleh Segunung Uang

Pernahkah kamu menemukan orang di sekelilingmu, yang sebenarnya dia punya potensi untuk medapatkan nilai material lebih besar (Gaji). Namun memilih untuk berprofesi yang dianggap oleh mayoritas kita menilai profesi tersebut sangat “Tidak Banget” untuk sekelas kapasitasnya. Seperti sekolah hingga S2, S3 namun memilih untuk mengajar di kampung, dengan nilai nominal gaji yang jauh di bawah dari pada umumnya gelar tersebut.…

Continue Reading

Perjalanan Hidup

Belajar Menjadi Pribadi Yang Inspiratif di Kelas Inspirasi

Salah satu cita-cita sederhanaku dulu waktu semasa pesantren adalah bisa menjadi salah satu alumni yang bisa menginspirasi adik kelas selanjutnya. Yang berdiri di depan ratusan bahkan ribuan santri, memberikan inspirasi mendapatkan banyak prestasi, beasiswa dan capaian yang luar biasa. Ternyata, perlahan mimpi itu terwujud. “Gantian aku yang berdiri disini, di depan ratusan santri”. Mencoba menularkan semangat hidup diluar pesantren, metransfer…

Continue Reading

Perjalanan Hidup

Sukses Itu Apa? Kalau di Pikir Sukses ya Cuma di tengah-tengah Bismillah dan Alhamdulillah

Hari ini, salah satu sahabat merayakan kelulusan perkuliahannya. Setelah drama tujuh tahun ia menjadi donatur tetap kampus, tepat hari ini ia mendapat gelar di belakang namanya. Asep Yuda Wijaya, S.E.Rasa bangga, rasa haru, hingga mata berkaca-kaca berniang di matanya. Tak luput pula bahagia orang tuanya yang langsung ia telfon untuk memberikan kabar bahagianya. “Emak gue kayanya nangis tadi denger gue…

Continue Reading

Perjalanan Hidup

Surat Terbuka Untuk Diriku Yang Sedang Risau

Bahwa risau, dan gelisah harusnya menjadikan syukur. Bersyukur kamu masih menikmati kegelisahan dan risau yang terkadang datang tanpa alasan yang jelas. Bahwa hal itu, yang akan mencoba kamu mendekatkan kembali pada sang Maha. “Kamu kalau keasikan dengan kenikmatan lupa dengan KU, maka saat ini AKU berikan kegelisahan tanpa alasan” begitu mungkin kiranya sang Maha mengingatkanku. Tolonglah, Kembali Letakan Uang Hanya…

Continue Reading

Agama, Perjalanan Hidup

Salam Rindumu, akan Kusampaikan Dek

Matahari hampir pulang ke peraduannya, Asep membereskan berkas laporan yang berceceran diatas meja kerjanya. Laptop yang ia dapat dari hasil jerih payahnya bekerja selama tiga bulan terakhir, dimasukan kedalam tas yang sudah kumal. Perlahan pria yang selalu mengenakan jaket biru itu langsung keluar kantor setelah taping absen yang menempel di dinding. Ia bejalan sembari membuka gawainya, membuka aplikasi sosial media…

Continue Reading